April 2017

Dinas Pendidikan Pemuda dan Olah Raga Kabupaten Gunungkidul mengadakan Program Tryout Berbasis Komputer (CBT) yang pelaksanaan sebelum pelaksanaan UNBK, SMP Negeri 2 semin melaksanakan Ujian CBT mulai hari Selasa, 25 April 2017 sampai jumat, 28 April 2017, jadwal sama dengan jadwal UNBK, hari pertama Bahasa Indonesia, hari kedua Matematika, hari ketiga Bahasa Inggris dan hari keempat IPA, Alhamdulillah secara umum pelaksanaan CBT SMP Negeri 2 SEmin sampai hari kedua berjalan dengan lancar....dan hasil CBT sudah bisa dilihat di web http://180.250.141.252/hasil...
Semangat dan Sukses untuk TIM CBT Gunungkidul...

Backup system perlu perlu kita lakukan, salah satunya untuk berjaga-jaga bila suatu saat system komputer kita hang, rusak ato kena virus...
Keuntungan backup system di antaranya, kita bisa mengembalikan sistem operasi komputer kita ke saat komputer kita masih seger dan waras.., cepat mengembalikan ke sistem fresh tanpa harus nunggu lama proses install .
Berikut caranya...
1. Masukkan cd hirens, pilih backup tools
 2. Pilih salah satu program yang ingin digunakan untuk backup, misal yang seagate.. pilih menu image backup


 Pilih drive yang ingin di backup...

 kemudian pilih tempat menyimpan file back up annya... dan beri nama file backupnya..

 silahkan pilih model kompresi backupnya... normal, high ato maximum.. saya sarankan normal saja.

 jika sudah yakin, klik "proceed"
 tunggu prosesnya berjalan sampai selesai.. sehingga akan muncul komentar "finish"
 Setelah selesai silahkan exit program tersebut.
masuk ke windows, cek file hasil backup nya...

Ujian sekolah, ujian try out maupun ujian semesteran tidak terlepas dari administrasi. Salah satu kelengkapan administrasi tersebut adalah pembuatan kartu ujian, baik untuk siswa maupun kartu untuk ditempel di meja.

Iyonesia berbagi aplikasi excel sederhana untuk pembuatan kartu tersebut. Penggunaannya cukup mudah. Tinggal mengganti data sekolah sesuai kebutuhan, termasuk logo, cap maupun scan tanda tangan. Tambahkkan foto siswa dan tinggal print.

baca juga : mudah membuat evaluasi pembelajaran/soal online dengan google form


Dengan aplikasi ini tidak perlu repot membuat satu-satu kartu siswa. Input saja data siswa di sheet database sesuai dengan kolom yang ada. Jika perlu anda bisa menambah kolom dan mengganti rumusnya sesuai keinginan anda.

Bahkan dengan aplikasi ini anda dapat membuatnya menjadi kartu OSIS, Kartu Perpus, Kartu Pramuka atau pun yang lain. 

Bagi yang menginginkan menggunakannya atau sekedar untuk koleksi silahkan download di link berikut.

Download kartu ujian otomatis

jika dirasa bermanfaat jangan lupa untuk berkomentar... salam iyonesia...

baca juga : aplikasi pengolah nilai dan raport K-13



Pemberlakuan Kurikulum 2013 secara bertahap, pelan dan pasti menggantikan KTSP. Sekolah-sekolah pilot Kurikulum 2013 pun didaulat agar mendampingi dan mengimbaskan bagaimana pelaksanaan Kurikulum 2013 bagi sekolah-sekolah yang belum melaksanakan Kurikulum 2013. Seperti di tahun pelajaran 2016/2017 ini, banyak sekolah yang menjadi sekolah imbas pelaksanaan Kurikulum 2013.

Berbagai pelatihan pun dilakukan. Sisi administrasi pembelajaran, metode dan model pembelajaran, penilaian dan evaluasi pembelajaran, bahkan sampai praktik pembelajaran pun dibahas dan dilatihkan.

Untuk melengkapi bekal para guru dalam melakukan pembelajaran Kurikulum 2013 khususnya di tingkat SMP, pemerintah meyiapkan buku panduan pembelajaran pembelajaran untuk SMP. Buku panduan pembelajaran untuk SMP ini memuat :
1. Penjelasan tentang Kurikulum 2013
2. Metode-metode pembelajaran
3. Pemaduan beberapa metode pembelajaran (metode pembelajaran elektik)
4. Contoh-contoh RPP

Nah, bagi yang belum punya dan mau unduh Buku Panduan Pembelajaran untuk SMP dapat didonlot di link berikut
Download Buku Panduan Pembelajaran untuk SMP

Menemukan aplikasi pendidikan yang bagus kadang menginspirasi untuk membuat hal yang serupa untuk diaplikasikan ke anak didik sendiri. Cuma terkadang terkendala karena tidak tahu cara buatnya. Biasanya media pembelajaran yang ada dalam bentuk file flash. Namun banyak juga yang sudah dalam bentuk aplikasi (tipe file .exe). Bagi yang sudah terbiasa dengan flash, mungkin bisa oprek file swf untuk kemudian dipelajari. Trus bagaimana kalau file nya berupa ".exe"?
Nah, ternyata hal itu bisa diakali. Salah satunya dengan aplikasi kecil dan ringan 'exe to swf'.
Setelah kita ubah file exe ke file swf selanjutnya file tersebut kita ubah ke fla dengan bantuan swf converter.
yang butuh program 'exe to swf'  dapat download disini
yang belum punya swf converter dapat download disini
swf converter

Pelaksanaan kurikulum 2013 yang pelan tapi pasti terus dikawal pemerintah. Semua sekolah secara bertahap menerapkan kurikulum 2013. Bagi sekolah pilot, ini merupakan tahun ketiga. Nah, bagi sekolah yang bukan pilot kebanyakan tahun ini adalah tahun pertama, artinya baru kelas VII yang menerapkan.

Pembekalan-pembekalan yang dilakukan untuk penerapan Kurikulum 2013 ternyata masih memunculkan banyak pertanyaan. Salah satu pertanyaannya mengenai format RPP kurikulum 2013. Meskipun RPP sebenarnya merupakan ranah kreativitas guru, tapi dipandang perlu adanya keseragaman poin-poin yang mesti tercantum di RPP.

Panduan RPP terbaru yang diluncurkan tahun 2017 ini dimaksudkan untuk mendukung pembelajaran Kurikulum 2013 tingkat SMP di seluruh Indonesia. Di dalam buku panduan ini juga diberi informasi tentang penulis buku tersebut sehingga bisa melakukan konfirmasi tentang isi yang belum jelas.

Nah, yang memerlukan Panduan Penyusunan RPP SMP ini silahkan donlot di link berikut

Panduan Penyusunan RPP SMP tahun 2017

LInk Terkait

Contact form

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget